Kegiatan Belajar Mengajar-Mahasiswa KKN






Banyak sekali program yang diselenggarakan selama melakukan Kuliah Kerja Nyata, salah satunya adalah Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). Kadangkala beberapa orang tua merasa tidak begitu penting dalam memikirkan tumbuh kembang anak dalam masalah pendidikan. Beberapa orang tua menganggap yang paling penting adalah pekerjaan. Padahal di Negara maju seperti Jepang membaca buku adalah prioritas apalagi soal pendidikan. 

Budaya Kerja Bakti-Budaya Nenek Moyang Bangsa Indonesia

Budaya kerja bakti adalah budaya yang telah diwariskan dari nenek moyang bangsa Indonesia. Budaya ini adalah suatu perwujudan dari bangsa Indonesia itu sendiri. Budaya Kerja Bakti sampai saat ini trus dilestarikan meski telah terjadi degradasi kebudayaan pada beberapa masyarakat di  Indonesia.

Naruto dan Hinata-Pasangan Anime Legendaris Dari Negeri Sakura

Naruto dan Hinata adalah pasangan suami istri pada anime yang berjudul Naruto. Pada awalnya Naruto tidak peka terhadap perasaan Hinata yang dipendamnya mulai saat di masa anak-anak. Untungnya banyak yang mendukung perasaan Hinata terhadap Naruto dan suatu ketika Naruto disadarkan oleh kejadian saat bertarung melawan klan Hyuga.

Konservasi Pohon-Hal Remeh yang Sering dilupakan

Penanaman pohon pada lahan-lahan gundul sering kali luput oleh perhatian pemerintah, kegiatan tersebut bermanfaat untuk mencegah bencana longsor yang terjadi pada musim penghujan. Dengan curah hujan yang tinggi pada daerah yang gundul maka akan menyebabkan tanah longsor dan solusi untuk mencegah hal tersebut adalah penanaman pohon.

Tukad Unda-Bendungan yang Mempesona



Jika kamu pergi ke Bali selain mengunjungi pantai-pantai terkenal seperti Pantai Kuta atau wisata yang ada pada dataran tinggi seperti Bedugul, kamu juga harus coba wisata bendungan Tukad Unda.
Tukad Unda tergolong belum familiar diantara para wisatawan namun, wisata tersebut selalu ramai dikunjungi wisatawan. Kamu bisa besantai sambil menimati suasana di sekitar Bendungan atau bisa juga langsung turun dan menikmati langsung aliran air yang masih terjaga bersih hingga sekarang.
Tidak hanya pengunjung yang akan menikmati suasana saja tapi ada juga yang melakukan foto prewedding.